

Barakata.id – Banyak zodiak yang menunjukkan karakter pemiliknya sebagai orang yang sensual dan bergairah di atas ranjang. Perasaan penuh semangat ingin memberi yang terbaik kepada pasangan membuat pemilik zodiak ini dikenal sebagai orang yang hangat.
Tak sediking orang yang menganggap hubungan asmara bakal lebih awet jika api gairah di atas ranjang terus terjaga. Sentuhan-sentuhan sensual akan menambah kesan romantis yang membuat masing-masing pihak merasakan kenikmatan tiada tara.
Dirangkum dari berbagai sumber, berikut lima zodiak yang pemilinya dikenal paling sensual dan bergairah di atas ranjang:
1. Aries
Aries sangat bersemangat dalam urusan asmara. Orang-orang Aries dinekal memiliki banyak energi ekstra terutama saat di atas ranjang bersama pasangan yang dicintainya.
BACA JUGA : Wanita Zodiak Ini Lebih Suka dengan Pria yang Lebih Muda
Mereka ini, bahkan rela melakukan apa saja dalam bercinta hanya untuk membuat pasangannya bahagia. Pemilik zodiak Aries disebut-sebut sebagai pasangan yang luar biasa. Mereka suka mengontrol segalanya di atas ranjang.
2. Virgo
Pemilik zodiak Virgo termasuk pasangan yang sangat sensual dan paling bergairah di atas ranjang. Mereka penuh gairah, dan akan melakukan hal-hal sensual tanpa pamrih.
Orang-orang Virgo pun diketahui akan bergerak dengan detail saat berhubungan intim bersama pasangan di tempat tidur. Gerakan-gerakan Virgo, muai dari mencium, membelai, memeluk, kemudian bergerak perlahan menyusuri tubuh pasangannya akan menimbulkan suasana yang super hot tapi tetap lembut.
Pemilik zodiak ini bisa mengubah mood pasangannya hingga akhirnya luluh dan mau bercinta. Mereka sering mengawali hubungan asmara di kamar dengan memutar lagu-lagu romantis. Bahkan tak jarang menyalakan lilin untuk menciptakan momen lebih sensual.
BACA JUGA : Wanita Zodiak Ini Tak Segan Ajak Pria Kencan Duluan
3. Taurus
Agar kamu tahu, pemilik zodiak Taurus ini paling suka hubungan ranjang yang lama. Mereka juga mementingkan sentuhan fisik.
Karena itu, orang-orang Taurus dapat menikmati dan mengalami seluruh spektrum emosi yang tercipa di atas ranjang. Pemilik zodiak ini termasuk tipe orang yang senang mengatur suasana hati pasangannya. Jadi tak heran kalau Taurus sangat menyukai tindakan belaian, musik dan pijatan lembut.
Perlu diketahui juga, para pemilik zodiak ini juga suka menimbulkan suara-suara desahan yang bisa membuat pasangannya terbang tinggi. Sensualitas Taurus sangat mendominasi di atas ranjang.
4. Scorpio
Secara umum, orang-orang Scorpio memiliki kepribadian yang menarik, yang mampu membuat lawan jenis gampang jatuh suka kepada mereka. Harus diakui, Scorpio sangat menawan dan pesona mereka seakan terus memancar ke manapun mereka pergi.
BACA JUGA : 6 Tanda Wanita Butuh Bercinta, Pria Wajib Tahu
Pemilik zodiak Sorpio pun dikenal penuh perhatian dan fokus pada tindakan cinta. Mereka sangat mengerti apa yang diinginkan pasangannya di atas ranjang. Itulah sebabnya orang-orang Scorpio tak enggan melakukan beberapa eksperimen di tempat tidur.
5. Libra
Zodiak Libra juga dikenal sangat romantis dan sentimental. Mereka senang mengejutkan pasangannya dengan hadiah dan bunga, serta makan malam yang romantis dan menyenangkan.
Pemilik zodiak ini sering mendefinisikan dan mengekspresikan cinta dengan kedekatan. Mereka sangat fokus dan memprioritasnya hubungan asmaranya.
Karena itu tak heran kalau orang-orang Libra bisa sangat bergairah di atas ranjang. Sama seperti Scorpio, pemilik zodiak Libra juga gemar melakukan hal-hal baru dalam bercinta. Mereka sangat terbuka dan menikmatinya.
*****
Editor : YB Trisna