Paket sembako ini merupakan bantuan Konjen Rakyat Tiongkok yang disampaikan oleh Asosiasi Pengusaha Tiongkok Kepri Indonesia, totalnya mencapai 500 paket.
Sebelum ke tempat-tempat tersebut, sembako lainnya telah disalurkan ke beberapa yayasan-yayasan sosial hingga ke daerah-daerah hinterland seperti Kecamatan Belakangpadang.
Untuk ke yayasan-yayasan sosial berjumlah 100 paket untuk lima lokasi berbeda telah diberikan Jumat (27/11/20) lalu.
Baca Juga:
Syamsul berharap bantuan tersebut bisa meringankan beban kebutuhan bahan pokok bagi penerima.
Ia pun mengapresiasi kepedulian negara-negara luar dan sejumlah pengusaha di Kepri dan Batam khususnya yang terus peduli dengan warga Batam.
“Semoga bantuan ini berkah dan masyarakat sedikit terbantu di masa pandemi Covid-19 ini,” ujarnya.
***
Editor: Asrul R














![[Video] Detik-Detik Ledakan Bom Katedral Makassar Gambar Ledakan Bom di Gereja Katedral Makasar](https://barakata.id/wp-content/uploads/2021/03/Gambar-Ledakan-Bom-di-Gereja-Katedral-Makasar-180x135.jpg)
![[VIDEO] Jenazah Haji Permata Tiba di Pelabuhan, Disambut Isak Tangis Warga Haji Permata](https://barakata.id/wp-content/uploads/2021/01/maxresdefault-1-180x135.jpg)













